
Dari Desa ke Kota: Sorotan Akhmad Yani terhadap Migrasi dan Dinamika Demografi Pasca Bandara APT Pranoto
Samarinda — Dosen Program Studi Perencanaan Wilayah dan Kota Universitas 17 Agustus 1945 Samarinda, Akhmad Yani, menyoroti fenomena migrasi dan perubahan demografi yang dipicu oleh beroperasinya Bandara Internasional APT Pranoto. Dalam tulisannya berjudul “Dari Desa ke Kota: Pola Migrasi dan Dinamika Demografi Pasca Bandara APT Pranoto”, ia mengupas bagaimana bandara ini menjadi katalis urbanisasi yang […]

Samarinda Menuju Kota Berkelanjutan: Akhmad Yani Dorong Konsep TOD untuk Transportasi Publik
Samarinda — Dosen Program Studi Perencanaan Wilayah dan Kota Universitas 17 Agustus 1945 Samarinda, Akhmad Yani, dalam artikelnya yang bertajuk “Pengembangan Transportasi Publik Kota Samarinda Berbasis TOD”, menyoroti urgensi penguatan sistem transportasi publik melalui pendekatan Transit Oriented Development (TOD).Konsep TOD dinilai sebagai solusi strategis untuk mengatasi kemacetan, dominasi kendaraan pribadi, serta menurunnya minat terhadap angkutan […]

Menyoal Tata Ruang: Dosen Prodi PWK UNTAG Samarinda, Akhmad Yani Soroti Isu Klasik dan Tantangan Baru di Indonesia
Samarinda — Dosen Program Studi Perencanaan Wilayah dan Kota Universitas 17 Agustus 1945 Samarinda, Akhmad Yani, kembali mengangkat isu krusial terkait tata ruang di Indonesia dalam tulisannya bertajuk “Lagi, Menyoal Isu Umum Tata Ruang di Indonesia”. Melalui artikel ini, ia menyoroti berbagai tantangan dalam perencanaan ruang, mulai dari infrastruktur transportasi, perumahan terjangkau, ketimpangan wilayah, hingga […]


Program Studi Perencanaan Wilayah dan Kota UNTAG Samarinda Hadiri Ekspos Seminar Hasil Penelitian “Konsep Buffer Zone Ibukota Nusantara”
Samarinda (11/12/2024) – Program Studi Perencanaan Wilayah dan Kota Universitas 17 Agustus (UNTAG) Samarinda ikut serta dalam kegiatan Ekspos Seminar Hasil yang diselenggarakan oleh Badan Penelitian dan Pengembangan Penataan Ruang dan Pertanahan. Seminar ini mengangkat tema riset “Konsep Buffer Zone (Wilayah Penyangga) Ibukota Nusantara di Provinsi Kalimantan Timur dan Sekitarnya,” yang bertempat di Hotel Mercure […]